Chae Dong Ha, mantan leader dan juga vokalis utama grup K-Pop SG Wannabe bunuh diri di apartemen-nya di Bulkwang-dong, Seoul.
Chae Dong Ha ditemukan menggantung dirinya oleh managernya, sekitar pk. 10:55 pagi di rumahnya kemarin tgl 27 Mei 2011. Chae Dong Ha bunuh diri setelah mengalami depresi.
Polisi secara resmi mengumumkan kematian Chae Dong Ha pukul 3:20 Sore, kalau penyanyi ini bunuh diri dengan menggunakan dasi di lemarinya. Dalam penyelidikan, dokter Chae Dong Ha bersaksi kalau penyanyi ini menderita depresi dan insomnia. Dokter sudah memberikan obat depresi untuk Chae Dong Ha dan manager barunya menyatakan kalau dia baru mengetahui tentang penyakit Chae Dong Ha 6 bulan lalu.
Ibu Chae Dong Ha sama sekali tidak tahu tentang depresi dan insomnia ini.
Ibu Chae : Dia sangat sibuk pergi-pulang dari Jepang untuk aktifitasnya. Aku tidak tahu kalau dia sudah kembali ke Korea. Dia sangat sibuk dalam pekerjaan-nya 3 th terakhir, dan aku selalu berpikir kalau dia hanya tenggelam dalam kesibukannya. Aku sama sekali tidak berpikir kalau dia sedang mengalami sesuatu yang sangat berat. Dia tampak baik-baik saja.
Chae Dong Ha melakukan debut di th 2002 sebagai solo artis dengan "Na Ture" lalu bergabung dengan SG Wannabe th 2004.
Dia tetap di grup ini sampai th 2008, lalu memutuskan untuk bersolo karir. Sebelum kematiannya, dia sedang sibuk menyiapkan konser ulang tahun-nya yang ke-31 tgl 18 Juni 2011 mendatang.
Berita tambahan :
Mantan manager Chae Dong Ha ternyata juga bunuh diri dua tahun lalu setelah mengalami depresi. Dia menghisap gas di kamar hotel. Insiden ini membuat Chae Dong Ha sangat sedih sehingga tidak tidur dan makan selama 3 hari.
Actually, what's going on in Korean Celebrities live? Sigh......
source : soompi
heran deh, knp pake bunuh diri segala..
ReplyDeletepdhl kan cakep, hahhaa
sayang banget.... nggak inget tuhan ya...
ReplyDeleteada apa di sana ya... tp di indonesia juga banyak yang bunuh diri malah anak sekolah rentannya...
duh...bundir lg, gampang amat bundir yah? strez depresi dikit dah bundir
ReplyDeleteartis korea krg tebel iman ma tebel muka ga kyk artis indo hihihi
artis indo bolak-balik kena kasus narkoba/vidio porno truz bolak-balik jg msk bui gak bundir tuh malah tetep nyantai karir lg
Fuih, cape ya denger berita kayak gini mulu. Kayaknya kehidupan seleb di Korea rentan bgt ma aksi bunuh diri. Mank apa seh yg ngebuat mereka pd depresi mpe nekat bunuh diri?
ReplyDeleteYup, setuju ma Regina. Kayaknya hrs belajar bnyk ma artis Indo. Kena skandal video porno ja msh PD wara-wiri di TV.
Mana yg lebih cape diliat ya?
kenapa bunuh diri? kenapa ga pindah karir ke indonesia saja :)
ReplyDeleteHi all, ya itu bagusnya artis2 Indonesia ya...apapun yang terjadi mereka tetap bertahan haha..
ReplyDeleteTapi itu juga karena orang Indonesia ngga terlalu memusingkan kehidupan artis, kita ngga gitu peduli kan dg kehidupan pribadi mereka, yg penting karya mereka bagus dan kita suka, ya udah. kita ini lumayan pemaaf lo, dibanding masy Korea yang lebih pusing dg kehidupan pribadi artis2nya.
Kita juga tidak terlalu menuntut artis harus hidup positif terus, mereka juga manusia, bisa salah. Kita juga ngga terlalu menjadikan artis sebagai panutan kita, krn kita punya nilai2 sendiri, ya kan?
kayanya kalau di Korea lain, semua artis dituntut selalu menampilkan image bagus, krn jika tidak masy-nya bisa kecewa, padahal kita tahu itu semua polesan. Mungkin itu yg membuat mereka mudah tertekan.
What do u think guys?
di dpan panggung ma di blakang panggung beda ya... tekanan pasti besar. cuma bisa ngdoain semoga mereka yang di sana tetap kuat dan bisa bertahan.... kalo dah ga bisa bertahan, main aja ke indonesia... hehe... dijamin disambut dengan ramah ma kita....
ReplyDeleteyoi Tirza, kita2 org2 indo emg pemaaf & cepet lupa, artis begini-begitu ya udah forget it n life goes on, msh byk urusan lain yg lbh penting
ReplyDeleteartis jg mns ga ada yg perfect jd asal salahnya ga tlalu berat oke bisa dimaapin, makanya kalo di korea artis2nya rada ngeri bikin ulah macem2 soale taruhannya nyawa bo!!!
Bener, Teh. Saya liat di "Strong Heart", artis2 korea begitu sibuk menyembunyikan tahun kelahiran, tinggi/berat badannya, dll. Untuk nutupin tingginya, mereka menggunakan sol dalam untuk sepatunya ato hak sampe 12 cm!!!
ReplyDeleteOya Teh. Ada temen yang request saya nulis di blog ttg operasi plastik di Korea. Nah, saya teruskan request-nya ke Teh Tirza aja yah. Soalnya Teteh lebih tau kondisi nyata keseharian mereka, dibanding saya yang hanya modal browsing. Ntar klo uda jadi, saya izin refer ya, Teh. Nuhun pisan
Sedih banget, harus mendengar berita menyedihkan lagi dari dunia hiburan korea. No body's perfect, korean citizen harusnya tau itu...
ReplyDeleteBut i think not only them but also we have to. Supaya kita bisa saling mendukung dan menopang. That's the goal that We're being social, aren't we?
Oppa, why you did chose this way???
Anyway, smoga keluarga yg ditinggalkan tetep kuat dan sabar yaaa,,,
Finlly, i wanna scream loudly "Please stop being suicide!!!"
All of u're really treasure and worthy for someone else...
If you want to take this way please wisely think it thousands before...
@nu, regina, setuju...main ke Indonesia saja :)
ReplyDelete@tikamaliyana, bener, yang paling heboh terakhir adalah tinggi badan Rain ya?
Kalau kata kita, peduli amat.Toh cuma terpaut 1 atau 2 cm, ngga akan mengubah siapa Rain itu sebenarnya, iya kan?
Kalo tentang oplas, aku ngga terlalu mengikuti euy. seperti siapa saja artis yang oplas, dll aku ngga gitu tahu.
Mereka itu belum bisa menerima gambar dirinya seutuhnya. kalau di Indonesia, semakin ancur semakin populer ya ngga?
Coba aja kita suruh Sule atau mr. Tukul operasi plastik, pasti mereka menolak karena semakin ancur mereka justru semakin tenar. Ya karena mereka berhasil mengatasi kekurangan mereka dalam penampilan dan menampilkan semua kelebihan mereka dalam hal menghibur orang sebagai diri mereka sendiri. Jadi ya sukses.
kalau tentang artikel oplas, Tika aja yang tulis ya? Sama-sama belajar, ok?
@ Maiacan, I agree. Totally agree. Please stop thinking about suicide!
Each person is worthy and your life is worthy. Even if you think you're worthless, you're still worthy in front of God, your creator. That's why He's created you. To do His will.
ternyata tekanan artis2 disana begitu mengerikan ya~~~ bagusnya emang mereka mencoba nyari peluang di Indo *yakin laku keras*
ReplyDeletedari pada bundir dan masy nya ga bisa nerima mereka apa adanya :)
umm, belum pede nulis sendiri ttg opas, Teh.
ReplyDeleteSaya setuju banget dengan analisa Teteh. Tukul dan Om prikitiew menunjukkan bahwa kita itu bangsa yang pede, lho :)
Satu lagi budaya korea yang bikin saya ngeri, Teh. Masalah senioritas. Beda hari kelahiran (bahkan beda jam), atau siapa duluan berkecimpung di di bidang tertentu, sangat menentukan siapa manggil apa. Jika tidak pas panggilannya, dianggap tidak sopan. well, sampe di sini saya setuju.
Tapi kemudian, hal ini menimbulkan rasa senioritas, hingga senior bisa berbuat semena2 jika ada junior yang tidak menyapanya. Whew.
Saya jadi membanding2kan sejarah Korea (kerajaan), Jepang (kekaisaran) dan Jogja (kesultanan). Ingin tahu apa yang menyebabkan perbedaan perkembangan masyarakat di masing2 tempat tersebut. Sama-sama dipimpin oleh pemimpin yang kekuasaannya diperoleh secara turun temurun.
Jepang berkembang dengan filosofi samurainya. Kalau Korea dan JOgja? Penasaran...
waahh , , , patut di sayangkan
ReplyDeleteparah nih artis korea bunuh diri semua
ReplyDelete