Wednesday, December 16, 2009

Wyol Ya the cool guy in Queen Seon Deok

Wyol Ya, Prince of Daegaya


Anggota ke-4 dari F4 versi Queen Seon Deok sudah muncul di ep 26! Wyol Ya - and he's really cool...! ha..ha

Ok, enough with Yu shin..sorry ..but this guy is really rock


!

Siapa Wyol Ya ?

Menurut pengakuannya, wyol Ya adalah putra pertama dari Putra Mahkota Wyol Gwang (Putra Mahkota terakhir) dari Daegaya. Pemimpin organisasi pemberontak Bo Gya Hoe.


Menurut legenda Samguk Yusa, 6 butir telur turun dari langit dan menjadi 6 Raja. 6 anak lelaki lahir dan salah seorang darinya, adalah Suro menjadi Raja Geumgwan Gaya. 5 lainnya menjadi Raja Gaya yaitu : Daegaya, Seongsan Gaya, Ara Gaya, Goryeong Gaya, dan Sogaya.



Wyol Ya : save Yu shin !

Wyol Ya : I'll fight with u to the end..

Daegaya jatuh ke tangan Silla dibawah jenderal Kim Isabu t
h 562 M.

Dalam serial QSD, Wyol Ya akhirnya setuju beraliansi dengan Kim Yu Shin dan menjadi pengikut Seondeok. Wyol Ya juga menjadi nangdo sekaligus mata-mata untuk Kim Yu Shin. Wyol Ya juga terbukti cukup setia kawan dengan Kim Yu Shin. Mereka hampir bermusuhan karena sebagai pangeran Daegaya, Wyol Ya berpikir Kim Yu Shin dan keluarganya menghianati Gaya. Kim Yu Shin sendiri dari Geumgwan Gaya.




Wyol Ya diperankan dengan cukup apik oleh Joo Sang Wook (Juli 1978). So far, Joo sanggup memerankan Wyol Ya yang berkharisma, mau ngga mau kan dia Pangeran jadi pasti punya wibawa, cool, setia kawan, berhati-hati, dan mau menundukkan diri di bawah Ratu Seondeok.

Well, another one hot commodity ha..ha..


Drama y
ang pernah dibintangi Joo Sang Wook :
Queen Seon Duk (MBC, 2009)

That Fool (KBS2, 2009)

Chun Ja's Happy Events (MBC, 2008)
One Mom and Three Dads (K
BS2, 2008)
Kimcheed Radish Cubes (MBC, 2007)

Air City (
MBC, 2007)

Another related facts :


Ini makam Jenderal Kim Yu shin di Gunung Songhwa, Gyeongju. Makam seluas makam raja-raja. Kim Yu shin meninggal di usia 78 th. Memiliki 10 orang anak. Dia diberi gelar Raja Heungmu karena jasa-jasanya.


Patung Jenderal Kim Yu Shin di Namsan Park, Seoul


Related posts :
Seondeok 32
Bi Dam and Deok Man
Bi Dam

11 comments:

  1. tirza,
    selain kim yu shin, ada g patung atau apalah sebagai penghargaan negara terhadap mereka sperti untuk mishil, deok man atau yang lainnya.

    tanks ya

    ReplyDelete
  2. waww. . amazingg.
    kayanya si wol ya ini tim suksesnya deok man ya~

    huhu.j

    ReplyDelete
  3. iyahhh...kemaren pas lihat ada peran wyol ya...satu hal yang terlintas di pikiranku...."akhirnya ada orang cakep juga di drama ini" haha...dulu bgt ada yang cakep, yaitu raja (suami ratu maya) pas masih muda...

    ReplyDelete
  4. aku lihat sih wyol ya lebih ganteng dari kim yushin........

    ReplyDelete
  5. Setahu gw Queen Seun Deok ga terlalu dikenang jasa2nya.. yg lebih dikenang org sana itu Ratu sesudah Seun Deok.. ada di wikipedia, liat aja Kerjaan Shilla.. what a history.. hebat ya org Korea bisa mengangkat sejarah jadi film yg shgt berkualitas yg sangat originial seperti ini.

    kapan Indonesia bisa seperti ini??

    ReplyDelete
  6. Bener..coba Majapahit bisa dibikin film kaya QSD ya..

    ReplyDelete
  7. tunggu ja ntar gw bikinin film the great king Hayam Wuruk...
    wakakakakk
    :p

    ReplyDelete
  8. aq suka bangget ma dia...
    berkarisma banget nek...
    kasih sepuluh jempol dweh buat wyol ya...
    hmmz... ^_^

    ReplyDelete
  9. wow Sang Wook ahjusshi~~

    aq sq bngt Sang Wook dr sjak d chunja's happy event
    cz dy macho,gnteng,qren,brkharisma n jgo akting :)

    d QSD Sang Wook jg bner" T.O.P.B.G.T meranin Wyol Ya..
    2 thumbs dh wat ahjusshi yg 1 ne..
    hahah

    ReplyDelete
  10. kak tirza
    serialny JSW yg bareng max changmin lum dtayangin di korea ya kak?

    ReplyDelete